A. Syarat ICS
Syarat membangun ICS adalah :
1. Menempatkan sebuah komputer, yang disebut komputer host, yang terhubung ke Internet dan yang memiliki koneksi terpisah ke komputer lain pada jaringan LAN.
2. Komputer Host memiliki minimal 2 koneksi jaringan (WAN dan LAN) Misal : Koneksi internet (WAN) menggunakan modem USB koneksi LAN menggunakan lancard dan dihubungkan ke switch untuk didistribusikan ke komputer lain.
B. Konfigurasi ICS pada server
Langkah – langkah konfigurasi ICS pada komputer server :
1. Buka network connection, dengan memilih menu Open Network and Sharing Center atau Start –Control Panel –View Network Status and Task

2. Pilih change adapter setting

3. Pilih koneksi WAN yang akan di sharing

4. Klik kanan pilih properties dan pilih tab sharing, kemudian Pilih Allow Other Users To Connect Through This Computer’s Internet Connection

Langkah ini bertujuan untuk memungkinkan berbagi koneksi.
5. Klik OK
C. Konfigurasi ICS pada client
Langkah – langkah konfigurasi ICS pada komputer client :
1. BukaNetwork Connection, denganmemilihmenu Open Network and Sharing Center atau Start –Control Panel –View Network Status and Task

2. Pilih change adapter setting

3. Klik kanan Local area connecttion, pilih properties

4. Pilih internet protocol version 4 (TCP/Ipv4) lalu pilih properties

5. Pilih obtain an IP address automaticaly dan DNS server address automatically

Pilihan ini bertujuan supaya komputer ini mendapatkan IP dan DNS secara otomatis yag dikirim oleh komputer server
6. Klik OK
7. Pilih tab sharing kemudian pilih allow other network users to connect throuhg this computer’s internet connection

8. Klik OK.